Menulis Membutuhkan Inspirasi

Dunia Kesehatan Dikemas Menarik, “Hospital Memoir” Karya Dr. Nanik

Tidak ada seorang pun di dunia ini yang menginginkan rasa sakit bahkan dirawat di rumah sakit. Tetapi sebagai manusia, tidak akan mungkin bisa kita menghindari sakit karena memang sudah takdir dari Tuhan. Nah, selama di rumah sakit, baik itu Anda sendiri atau keluarga terdekat merasa bingung dengan proses administrasi atau kelengkapan urusan lainnya? Buku “Hospital […]

6 Rekomendasi Buku Bisnis dari Penulis Asal Indonesia dan Luar Negeri

Para pengusaha sekaligus penulis buku bisnis kini semakin gencar menerbitkan buku-buku tentang ilmu wirausaha. Hal ini terjadi karena perkembangan zaman membuat dunia bisnis semakin berkembang pesat. Karena perkembangan inilah, di zaman sekarang banyak orang yang ingin menjadi seorang pengusaha mulai dari nol. Tentunya mereka membutuhkan ilmu yang bisa didapatkan melalui sebuah buku. Untuk itu, para […]

Potret Pribadi Anda Wajib Terabadikan dalam Sebuah Buku. Ini Caranya!

Potret pribadi seperti apakah Anda? Apakah sosok yang tegas, seorang pemimpin daerah penuh wibawa, atau pengusaha muda sukses yang selalu rendah hati? Gambaran diri Anda yang seperti itu perlu diperkenalkan lebih luas sebagai personal branding. Dengan meningkatkan personal branding, dampak baik bisa Anda rasakan di berbagai keperluan. Apa pun profesi Anda, personal branding yang kuat […]

Simak Poin-Poin Penting Cara Membuat Outline Buku yang Berhasil

Pernakah Anda mendengar istilah outline? Mungkin bagi kalian yang sering menulis buku ataupun artikel pasti tidak asing dengan penyebutan kata outline. Pada intinya outline adalah sebuah kerangka tulisan. Dalam outline biasanya memuat topik-topik besar atau rangkaian ide tulisan. Lalu bagaimana cara membuat outline buku yang terstruktur dan sistematis? Sebuah outline bisa dikatakan sistematis dan terstruktur […]

Cipta Karya Buku Dengan Kualitas Unggul

(sumber : merdeka.com) Semua orang bisa menulis, tapi tidak semua orang bisa membuat buku berkualitas. Buku yang berkualitas menandakan bahwa buku tersebut mengandung banyak makna dan ilmu baru di dalamnya. Maka tidak heran jika buku-buku berkualitas selalu diburu banyak pembaca dan menjadi best seller. Lantas bagaimana caranya menulis buku yang berkualitas? Pertama Anda harus memikirkan […]

Buku Sebagai Prospek Bisnis yang Menguntungkan

(sumber : unsplash.com) Berbicara peluang bisnis, banyak cara yang dapat dilakukan para pengusaha untuk mencapai tujuannya. Misalnya saja dengan menggunakan berbagai sumber daya yang dimilikinya. Lantas sumber daya apa sajakah itu? Kemampuan menulis. Siapa sangka bahwa menulis dapat membantu meningkatkan bisnis Anda. Bagaimana caranya? Mari kita melihat peluang dari menulis untuk meningkatkan bisnis. Jika Anda […]

Menumbuhkan Kepercayaan Melalui Sebuah Buku

(sumber : ekrut.com) Kepercayaan adalah salah satu hal yang nilainya sangat mahal, terutama dalam kehidupan bermasyarakat. Untuk mendapatkannya, tentu membutuhkan perjuangan yang berat. Ketika seseorang telah mendapatkan kepercayaan baik di lingkungan kerja dan lingkungan masyarakat, maka secara tidak langsung banyak hal baik akan berjalan dengan mudah. Lantas bagaimana cara meningkatkan kepercayaan agar segala sesuatu yang […]

Usir Kebosanan dengan Sebuah Buku

Ketika rasa bosan melanda, mungkin kita bingung mencari kegiatan untuk menghilangkannya. Padahal, banyak sekali kegiatan yang dapat dilakukan untuk mengusir kebosanan. Jika Anda bosan dengan kegiatan yang itu-itu saja, mungkin dapat mencoba kegiatan lain yang lebih bermanfaat. Misalnya saja menghilangkan rasa bosan dengan membaca buku. (sumber : merdeka.com) Menurut penelitian yang telah dilakukan oleh Demos […]

Melirik Jalan Sukses Bermodal Tulisan

Saat ini sudah banyak orang yang gemar menulis dan tak sedikit menjadikan hal tersebut sebagai sebuah pekerjaan. Apakah sebatas menulis artikel, menulis biografi, menulis cerpen atau mungkin menulis novel. Salah satu yang paling banyak digemari masyarakat indonesia adalah tulisan novel. Novel merupakan ungkapan pengalaman manusia yang dituangkan dalam bentuk tulisan dengan bahasa yang indah dan […]

Harta Karun Dalam Sebuah Buku

Jika membicarakan buku biografi, mungkin yang terlintas di benak kita adalah buku biografi pahlawan, presiden, dan tokoh besar lainnya. Namun pandangan itu perlu kita tepis mulai sekarang. Untuk menulis biografi tidak perlu memiliki latar belakang seorang tokoh besar ataupun menjadi seseorang yang dikenal di kalangan masyarakat. Cukup memiliki niat menulis dan ilmu yang bermanfaat saja. […]

Scroll to top