sastra

Antologi Cerita Pendek, Kumpulan Karya Kreatif yang Sarat Makna

Sebelumnya, Anda sudah tahu apa itu antologi? Sebuah buku yang berisikan kumpulan-cerita-cerita dari berbagai penulis. Biasanya cerita-cerita yang dicantumkan dalam antologi pun tergolong singkat. Meski memiliki tema atau gaya yang berbeda, tetapi semuanya bertujuan untuk memberikan wawasan, hiburan, atau pesan tertentu kepada pembaca. Dalam dunia literatur, antologi cerita pendek memiliki tempat yang istimewa karena menawarkan […]

Metode ”Snowflake” dalam Penulisan Novel, Apa Itu?

Menulis novel terdengar sulit bagi banyak orang, tetapi sebenarnya tidak sesulit yang dibayangkan jika Anda memiliki pendekatan yang tepat. Untuk menulis novel yang bagus, Anda membutuhkan lebih dari sekadar ide cemerlang. Jauh lebih dari itu, Anda akan membutuhkan metode yang terstruktur untuk mengatur ide, dan menyajikan cerita dengan lancar. Di dalam teknik penulisan novel, ada […]

Keunggulan Menggunakan Jasa Penerbit Buku Indie dan Tips Memilihnya

Anda suka menulis? Sudah menghasilkan suatu karya, tetapi bingung harus bagaimana menerbitkannya? Penerbit buku di Indonesia sendiri sudah tidak terhitung jumlahnya karena begitu banyak dan menyebar di berbagai daerah. Anda bisa memilih untuk menerbitkan buku di penerbit mayor ataupun indie. Pilih yang sekiranya sesuai dengan spesifikasi kebutuhan dan keinginan Anda. Jangan biarkan draf tulisan Anda […]

Ingin Belajar Menulis Buku? Ini Tips dan Triknya!

  “Apakah buku masih menjadi sumber rujukan yang mutakhir di tengah gempuran teknologi zaman sekarang?” Mungkin inilah pertanyaan yang hadir dalam benak setiap calon penulis. Mereka takut memulai membuat karya tulis karena dirasa sudah tidak cocok dengan era teknologi yang sudah sangat merajai pasar. Namun jangan salah, sampai detik ini buku masih sangat bermanfaat bagi […]

4 Novel fantasi Karya Anak Muda, Worth to Read?

Siapa sih yang tidak suka dengan novel fantasi? Sepertinya semua kalangan mulai dari anak remaja hingga dewasa memiliki minat yang sama dengan genre satu ini. Kira-kira apa ya alasan buku-buku bergenre fantasi mendapatkan perhatian yang masif dari para penikmat buku? Alasannya terletak pada konten buku tersebut yang tidak ditemukan di buku-buku lain. Novel dengan genre […]

Riwayat Hidup Muhammad Hifnie Syarkawie, sang Teladan dari Samarinda

  Riwayat hidup merupakan cerita perjalanan hidup seseorang dari masa ke masa. Umumnya, perjalanan hidup bisa ditulis dalam biografi singkat yang merangkum riwayat pendidikan, pekerjaan, perjalanan karier, daftar karya yang dibuat, hingga pencapaian-pencapaian. Namun, perjalalan hidup seseorang kurang menarik jika hanya ditulis dalam tulisan singkat. Saat ini, kisah hidup lebih menarik jika ditulis dan diabadikan […]

Ternyata Ini Langkah Terpenting di Pembuatan Novel! Jangan Terlewat!

Pembuatan novel dipandang sebagai satu hal yang mustahil dilakukan bagi beberapa orang. Pasalnya, dalam penulisan novel, banyak step yang harus dilakukan dan di setiap proses pengerjaannya pun harus dilakukan dengan saksama. Proses pembuatan novel bisa memakan waktu berbulan-bulan bahkan bertahun-tahun. Dimulai dari mencari ide dan gagasan penulisan, proses menulis dan tahap penerbitan yang menjadi akhir […]

Memperluas Wawasan Marketing Bareng MPM Beauty

3 November 2021 – Tim Alhambra Proffesional Writer mengunjungi CEO PT. Multi Prestasi Mas, Raphael Michael. PT. Multi Prestasi Mas atau MPM Beauty merupakan pabrik maklon kosmetik dan skincare dengan pengalaman lebih dari 15 tahun dalam product development dan distribusi. Dalam pertemuan tersebut banyak hal yang didapat oleh tim. Khususnya dalam ranah kecantikan. Sosok beliau […]

Langkah Awal Menulis Biografi yang Menarik

    (sumber : Bibliotika.com) Biografi adalah sebuah perjalanan hidup seseorang yang dikemas dalam bentuk buku dan umumnya dituliskan oleh orang lain. Keberadaannya menjadi salah satu sarana warisan peradaban yang begitu menarik untuk dilimpahkan kepada anak cucu. Hal ini karena dengan menulis biografi artinya tokoh tersebut telah mengabadikan setiap momen dalam perjalanan hidupnya.             Banyak […]

4  Hal Yang Dapat Kita Pelajari Dari Penulis Cantik Satu Ini  

“saya percaya bahwa karya sastra itu seharusmya dapat menyuarakan persoalan-persoalan dalam masyarakat” Tutur seorang perempuan pemenang Kusala Sastra Khatulistiwa yang dikenal sebagai Okky Madasari. Bagi penikmat sastra sudah pasti tak asing dengan nama Okky Madasari ini, pasalnya karya-karyanya selalu berbicara lantang mengenai isu-isu sosial di masyarakat. Di tengah banyaknya sastrawan yang menggandrungi karya-karya populer penuh […]

Scroll to top