#tulisan

Kesuksesan Itu Perjalanan Pilihan Langit. Bagaimana Bisa?

Siapa yang tidak ingin sukses? Jawabannya pasti tidak ada. Tentunya, setiap orang pasti menginginkan kesuksesan di dalam kehidupan masing-masing. Namun, keberhasilan tersebut akan datang dari arah dan jalan yang berbeda-beda, salah satunya berasal dari jalan pilihan langit. Tunggu? Bagaimana bisa langit mendatangkan kesuksesan? Untuk mengetahuinya lebih dalam, mari kita bongkar buku biografi Perjalanan Pilihan Langit […]

Muhammad Hifnie Syarkawie dan Perjalanan Merajut Impiannya

Membaca buku biografi bagi beberapa orang dapat dikategorikan sebagai sumber inspirasi. Sebab dari sanalah, pelajaran dan pengalaman hidup dari orang lain dapat mengajarkan sesuatu hal yang berharga. Seperti buku biografi ini. ”Perjalanan Merajut Impian di Tepi Sungai Karang Mumus: Muhammad Hifnie Syarkawie” Kisah tentang bagaimana seseorang memulai hidup serta membangun karirnya bagi anak cucunya kelak. […]

Langkah-Langkah Praktis untuk Menguatkan Corporate Branding

Pasti kita sudah tidak asing lagi dengan yang namanya corporate branding atau branding perusahaan, terutama bagi seorang pebisnis atau pengusaha. Bagi seorang pebisnis, wajib hukumnya untuk memiliki branding perusahaan karena merupakan salah satu aspek penting untuk memasarkan bisnis. Peranannya yang signifikan akan membuat setiap perusahaan berlomba-lomba membangun branding agar menjadi yang paling kuat dan mendapat […]

Keunggulan Menggunakan Jasa Penerbit Buku Indie dan Tips Memilihnya

Anda suka menulis? Sudah menghasilkan suatu karya, tetapi bingung harus bagaimana menerbitkannya? Penerbit buku di Indonesia sendiri sudah tidak terhitung jumlahnya karena begitu banyak dan menyebar di berbagai daerah. Anda bisa memilih untuk menerbitkan buku di penerbit mayor ataupun indie. Pilih yang sekiranya sesuai dengan spesifikasi kebutuhan dan keinginan Anda. Jangan biarkan draf tulisan Anda […]

Beginilah Cara Menulis yang Baik dan Disukai Pembaca!

Cara menulis yang baik adalah hal yang wajib diketahui bagi seorang penulis. Tulisan yang baik tentunya akan mendapat respon yang positif dari khalayak. Tak hanya itu, kualiatas diri penulis pun akan terlihat dari tulisannya sehingga akan berpengaruh pada citra dan reputasi dirinya. Semua orang bisa menulis, semua orang bisa membuat buku. Namun, tidak semua orang […]

Ternyata Ini Cara Membuat Novel Kisah Sendiri, Apa Saja Ya?

Menulis novel kisah sendiri bisa menjadi pengalaman yang mengasyikkan dan memuaskan. Bayangkan, cerita dan pengalaman hidup Anda terabadikan selamanya di dalam buku! Terlebih hal itu bisa menjadi salah satu kebanggaan tersendiri. Berbeda dengan menulis buku non-fiksi, menulis novel membutuhkan proses yang lebih ekstra. Mengapa? Karena prosesnya memungkinkan imajinasi dan kreativitas Anda untuk dikembangkan sepenuhnya. Anda […]

4 Novel fantasi Karya Anak Muda, Worth to Read?

Siapa sih yang tidak suka dengan novel fantasi? Sepertinya semua kalangan mulai dari anak remaja hingga dewasa memiliki minat yang sama dengan genre satu ini. Kira-kira apa ya alasan buku-buku bergenre fantasi mendapatkan perhatian yang masif dari para penikmat buku? Alasannya terletak pada konten buku tersebut yang tidak ditemukan di buku-buku lain. Novel dengan genre […]

Bidang Jasa di Dunia Kepenulisan Ini Akan Membantu Mewujudkan Buku Anda

Sudah tahukah Anda apa saja bidang jasa di dunia kepenulisan? Bisa jadi masih banyak yang belum mengetahui atau belum akrab dengan jasa-jasa ini. Bagi Anda yang memiliki hobi atau minat yang besar di dunia kepenulisan, perlu mengetahui berbagai jasa yang berkaitan dengannya. Kali ini, kita akan membahas tiga bidang jasa, yaitu jasa pelatihan dan pendampingan […]

Buku Non Fiksi Terbaik Ini Akan Mengubah Mindset Anda! Baca Segera!

Pernahkah Anda merasa hidup Anda berubah setelah membaca suatu buku bergenre non-fiksi?  Sebagian besar orang yang gemar membaca buku pasti pernah merasa seperti ini. Bukan hanya sebagai media hiburan ketika ada waktu senggang, tetapi membaca buku juga ditujukan untuk bisa mendapatkan ilmu dan hal baru yang belum pernah diketahui sebelumnya. Karena buku dianggap sebagai media […]

6 Rekomendasi Buku Bisnis dari Penulis Asal Indonesia dan Luar Negeri

Para pengusaha sekaligus penulis buku bisnis kini semakin gencar menerbitkan buku-buku tentang ilmu wirausaha. Hal ini terjadi karena perkembangan zaman membuat dunia bisnis semakin berkembang pesat. Karena perkembangan inilah, di zaman sekarang banyak orang yang ingin menjadi seorang pengusaha mulai dari nol. Tentunya mereka membutuhkan ilmu yang bisa didapatkan melalui sebuah buku. Untuk itu, para […]

Scroll to top